Menu

Mode Gelap
BUMDes Raup Untung Besar dari Bisnis Internet, Kades Sukasari Beberkan Rincian Siswa SMA Negeri 1 Tuntang Sukses Kembangkan Wirausaha Berbasis Rempah Nusantara Pelantikan RT/RW Desa Leuwiliang: Harapan Baru untuk Pelayanan Publik yang Lebih Baik Galian C Ilegal di Desa Gorowong Kembali Aktif, Warga Resah Gudang Tembakau Rampung, Mojowono Mantapkan Diri Jadi Sentra Tembakau Mojokerto

DESA · 15 Jul 2024 15:39 WIB ·

Danrem 041 Garuda emas Bedah Rumah, Bantu Masyarakat Bengkulu Tengah Punya Hunian Layak!


					Danrem 041  Garuda emas Bedah Rumah, Bantu Masyarakat Bengkulu Tengah Punya Hunian Layak! Perbesar

Desamerdeka.id – Bengkulu Tengah : Kabar gembira bagi warga Desa Nakau, Kecamatan Talang Empat, Bengkulu Tengah Kodam IV/Sriwijaya hadir untuk membantu mewujudkan mimpi mereka memiliki rumah yang layak huni.

Pada Senin (15/7/2024), Kodam IV/Sriwijaya menggelar kegiatan Groundbreaking Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di desa tersebut. Acara ini pun dimeriahkan dengan berbagai kegiatan sosial lainnya, seperti:

* Pengobatan massal

* Pasar murah

* Pembagian benih ikan dan bibit tanaman

* Penyerahan alat bantu disabilitas

Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah, menyampaikan rasa terima kasihnya atas terselenggaranya kegiatan ini.

Bliau berharap program ini dapat memberikan manfaat bagi masyarakat dan kedepannya dapat dilakukan lebih banyak lagi kegiatan serupa.

Brigjen TNI RAHMAD ZULKARNAIN, Danrem 041/Gamas, mengungkapkan bahwa program RTLH ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD terhadap kesejahteraan masyarakat.

Ia pun berharap program ini dapat membantu masyarakat untuk memiliki rumah yang layak huni.

Kerjasama dari berbagai pihak, termasuk TNI AD, Pemda Bengkulu, dan masyarakat setempat, menjadi kunci suksesnya kegiatan ini.

Semoga program ini dapat terus berlanjut dan membantu lebih banyak lagi masyarakat di Bengkulu untuk memiliki hunian yang nyaman dan aman.

Elvi Febrianti Kepala Desa Nakau menjelaskan ada 4 Rumah warga yang akan di bangun dan rehab dalam kegiatan ini, dan juga ada beberapa warga lain dari desa tetangga yang menerima program alat bantu disabilitas, bantuan benih ikan dan bibit tanaman.

“Ada 4 rumah warga kami yang dibantu pembangunan rumahnya pada program RTLH ini, dan juga ada serah terimah bantuan lainnya juga dilaksnakan bersamaan seperti yang kita saksikan tadi”.

Follow WhatsApp Channel Desamerdeka.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Jurnalis

Tinggalkan Balasan

Baca Lainnya

Musyawarah Desa Khusus: Penetapan KPM BLT Dana Desa 2025, Wujud Komitmen Pemerintah dalam Pemulihan Ekonomi

14 Februari 2025 - 10:25 WIB

Kelompok Petani Muda Geukom Agrifarm Dapatkan Kunjungan PPL Cantik

14 Februari 2025 - 09:30 WIB

808 Desa di Kalimantan Selatan Berstatus Mandiri pada Awal Tahun 2025

14 Februari 2025 - 07:40 WIB

Kolaborasi Kunci Sukses Ketahanan Pangan di Jeneponto

13 Februari 2025 - 21:09 WIB

Ratusan Perangkat Desa Purbalingga Demo, Tuntut Kepastian Masa Pensiun

13 Februari 2025 - 09:47 WIB

Aksi Ratusan Perangkat Desa se Kabupaten Purbalingga Pertanyakan Usia Pensiun

13 Februari 2025 - 09:32 WIB

Trending di DESA